Petani Karamba di Kenagarian Maninjau : Studi Sejarah Sosial Ekonomi Tahun 1991 – 2021

  • Nandia Wati Fakultas Ilmu Sosial
  • Hendra Naldi
Keywords: Sosial Ekonomi, Petani, Keramba, Danau Maninjau

Abstract

Penelitian ini membahas tentang kehidupan sosial ekonomi masyarkat nagari maninjau dimana danau maninjau merupakan sumber kehidupan bagi masyarakat setempat, dahalu danau maninjau digunakan sebagai objek wiasata sehingga masyarakat maninjau dikenal sebagai daerah yang mayoritas penduduknya ialah bekerja sebagai penggerak aktor dalam bidang pariwisata namun semenjak adanya keramba jaring apung pada tahun 1991 banyak masyarakat maninjau yang beralih profesi menjadi petani jala apung atau biasa dikenal sebagai petani keramba. Dalam perkembangan nya  keramba jaring apung memberikan pengaruh positif yaitu dapat meningkatkan pendapatan masyarakat setempat. Tujuan dari Penelitian ini yaitu untuk mengetahui latar belakang munculnya petani keramba di Nagari Maninjau dan untuk mengetahui kehidupan sosial ekonomi masyarakat Nagari Maninjau sesudah menjadi petani keramba. Penelitian ini termasuk penelitian kualitatif yang menggunakan Metode Sejarah dimana melalui empat tahapan yaitu heuristik, verifikasi, interpretasi dan Histiografi. Hasil dari penelitian ini menunujukan terjadinya perkembangan jumlah keramba dari tahun ke tahun walaupun usaha ini di hadapi dengan bencana tubo yang melanda usaha keramba membawa perubahan positif bagi kehidupan sosial ekonomi masyarakat nagari maninjau

Published
2022-12-22

Most read articles by the same author(s)

Obs.: This plugin requires at least one statistics/report plugin to be enabled. If your statistics plugins provide more than one metric then please also select a main metric on the admin's site settings page and/or on the journal manager's settings pages.