Studi Historiografi Tentang Nasionalisme Rohana Kudus Melalui Karya Sejarah Fitriyanti “Roehana Koeddoes Perempuan Menguak Dunia”

Studi Historiografi Tentang Nasionalisme Rohana Kudus Melalui Karya Sejarah Fitriyanti “Roehana Koeddoes Perempuan Menguak Dunia”

  • Zakiyah Rahmah anggota
  • Etmi Hardi
Keywords: Nasionalisme, Karya Sejarah, Historiografi, Rohana Kudus

Abstract

Abstract

 

This study examines historiographical studies in historical works, namely the book Rohana Kudus by Fitriyanti Dahlia. This book discusses the story of Rohana Kudus struggle in fighting for women's rights. The purpose of this study is to provide an overview of Rohana Kudus nationalism in theFitriyanti historical work. This research is included in library research which only uses literature studies without having to do field research. The activities required are only to collect written data, read, record and process research materials. The approach used is a qualitative approach using the method of content analysis.

​The result of this research is the spirit of nationalism of a Rohana Kudus emerged as a form of resistance to the situation felt by women at that time. Becoming a woman with a nationalist spirit from Minangkabau by fighting for women's rights from the fields of education, economy, politics and participating in the fight against Dutch colonialism. Apart from Rohana's closeness to the Dutch people, it did not mean that she was siding with them, but Rohana became a woman who fought against the invaders in the war so she was dubbed the Sabai Nan Aluih, the pioneer of education for women and the first journalist in Indonesia.

 

Keyword: Nationalism, Historical Works, Historiography, Rohana Kudus

Abstrak

Penelitian ini mengkaji tentang studi  historiografi dalam  karya  sejarah yaitu buku Rohana Kudus karya Fitriyanti Dahlia. Buku ini membahas kisah perjuangan Rohana Kudus dalam memperjuangkan hak-hak perempuan. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk memberikan gambaran nasionalisme Rohana Kudus dalam karya sejarah Fitriyanti tersebut . Penelitian ini masuk kedalam penelitian kepustakaan yang hanya memakai studi literatur tanpa harus riset ke lapangan. Kegiatan yang dibutuhkan hanya mengumpulkan data tertulis, membaca, mencatat serta mengolah bahan penelitian. Pendekatan yang digunakan adalah pendekatan kualitatif dengan menggunakan metode analisis isi.

​Hasil dari penelitian ini adalah gambaran nasionalisme seorang Rohana Kudus dalam karya sejarah Fitriyanti yang menggambarkan nasionalisme Rohana Kudus yang muncul sebagai bentuk perlawanannya atas keadaan yang dirasakan oleh kaum perempuan pada saat itu. Menjadi perempuan yang berjiwa nasionalis dari Minangkabau dengan memperjuangkan hak-hak perempuan dari bidang pendidikan, ekonomi, politik dan ikut dalam melawan penjajahan Belanda. Terlepas dari kedekatan Rohana dengan orang-orang Belanda bukan berarti ia menjadi berpihak dengan mereka, melainkan Rohana Kudusmenjadi perempuan yang melawan penjajah dalam perang sehingga dijuluki sebagai Sabai Nan Aluih, pelopor pendidikan bagi kaum perempuan dan wartawati pertama di Indonesia.

 

Kata Kunci: Nasionalisme, Karya Sejarah, Historiografi, Rohana Kudus

Published
2022-08-13

Most read articles by the same author(s)

Obs.: This plugin requires at least one statistics/report plugin to be enabled. If your statistics plugins provide more than one metric then please also select a main metric on the admin's site settings page and/or on the journal manager's settings pages.